Daerah  

Eratkan Silaturahim dengan Masyarakat, Wakil Ketua DPRD Dharmasraya Adakan Open House

Wakil Ketua DPRD Dharmasraya Sujito gelar acara open house selama dua hari, 31 Maret-1 April 2025.
Wakil Ketua DPRD Dharmasraya Sujito gelar acara open house selama dua hari, 31 Maret-1 April 2025.

DHARMASRAYA-Wakil Ketua DPRD Dharmasraya Sujito gelar acara open house selama dua hari, 31 Maret-1 April 2025.

Open house di kediamannya, Jorong karya budaya BKR 2, Kenagarian Sungai Duo, Kecamatan Sitiung, Kabupaten Dharmasraya.

Sujito dari Fraksi Golkar yang ditemui awak media di pendopo kediamannya, mengatakan open house bertujuan memberi kesempatan kepada masyarakat bisa halalbihalal dengannya.

Baca Juga  Alat Berat Terbakar, Ini Penjelasan Kominfo Nias Utara

Kapolres Dharmasraya, Kapolsek Koto Agung, Blok B serta jajarannya, beberapa pejabat pemkab, anggota DPRD, tokoh agama, tokoh masyarakat serta masyarakat serta wartawan hadir dalam open house itu.

Dikatakan, open house untuk mempererat tali silaturahimnya denganm masyarakat. (eko)

Baca berita lainnya di Google News




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *